Monev Agroforestry dan Panen Semangka di Lahan Agroforestry LPHD Muara Megang I. Program atas pendampingan KPH Lakitan dan dukungan Proyek FIP 2. Beberapa jenis tanaman dengan pola Agroforestry ditanam di lahan LPHD Muara Megang I, antara lain: karet, bambang lanang, petai dan kakao dengan tanaman sela nanas, sedangkan tanaman semusim ditanam semangka
Sumber : Forest Investment Program